**Masih sibuk, enggak sempat nulis**

TIPS PERSIAPAN MAJU SEMINAR PROPOSAL

Special for mahasiswa pendidikan matematika: Sebelum baca postingan yang ini, biar enggak bingung baca dulu postingan sebelumnya, yaitu: "Tugas akhir" dan "Langkah penyusunan proposal penelitian" Terimakasih sudah baca, sekarang untuk tips persiapan maju seminar proposal, langkah-langkah yang harus sahabat lakukan adalah:
(1). Membuat surat undangan seminar yang ditandatangani oleh ketua program studi dan ketua jurusan, adapun filenya dapat di download di sini.
(2). Membuat stiker pada map proposal, adapun filenya dapat di download di sini  
(3). Setelah surat undangan ditandatangani dan stiker pada map proposal sudah di tempel dengan rapi, yang sahabat lakukan selanjutnya adalah menyerahkan proposal kepada dosen pembimbing dan dosen penguji beserta surat undangan dan surat pernyataan bersedia untuk menjadi dosen pembimbing atau dosen penguji*), adapun filenya surat pernyataannya dapat di download di sini
(4). Sembari menunggu kelar penyerahkanan undangan dan proposal, jangan lupa pinjam tempat seminar, jika tempat yang dipinjam adalah laboratorium pendidikan matematika maka filenya surat peminjamannya dapat di download di sini
(5). Jangan lupa membuat berita acara dan absensi dosen, adapun filenya dapat di download di sini
(6). Jangan lupa juga membuat lembar penilaian, adapun filenya dapat di download di sini
(7). Sipp udah kelar semua, tinggal konfirmasi ulang pada hari-H kepada pembimbing atau penguji via telpon atau SMS.  
Demikian tips dari saya, semoga bermanfaat. 
NB: Baca dengan cermat pada: *) menggunakan kata “atau”, “dan” dan “beserta”

BACA ARTIKEL LAINYA

3 komentar:

Anonim mengatakan...

Sedikit aja komentarku, Mat..
Isi postingannya lumayan bagus, tapi penulisannya kok agak kurang rapi... Jadi agak mumet bacanya...
Yg tujuh pertanyaan dan pertanyaan tuh lenih rapi...

Idmat gokil mengatakan...

Terimakasih yud untuk komentarnya, sudah do tindak lanjuti

Anonim mengatakan...

Kurap (Kurang rapi)..!!!

Posting Komentar

Jangan cuma baca, sampaikan kripik dan sarapan anda melalui komentar.

Semoga dapat beranfaat bagi anda semua, AMIN